Hamil Enam Bulan, Kate Middleton Masih Tetap Langsing

Penulis: Riswinanti Permatasari

Diperbarui: Diterbitkan:

Hamil Enam Bulan, Kate Middleton Masih Tetap Langsing Kate Middleton @ fashionlan.com

Kapanlagi.com - Umumnya, wanita yang sedang mengandung enam bulan tak mungkin dapat menutupi kehamilannya. Namun hal itu justru tidak berlaku untuk Kate Middleton. Masa sih?
Lihat saja penampilan Duchess of Cambridge saat mengunjungi salah satu perkampungan miskin di Glasgow. Dengan enerjik, istri Pangeran William melakukan permainan basket dan tenis meja bersama penduduk.

Kate Middleton @ dailymail.co.ukKate Middleton @ dailymail.co.uk


Uniknya, kandungan Kate nyaris tidak terlihat sama sekali. Tampil dengan terusan kotak-kotak, perut wanita 31 tahun itu tak terlihat buncit layaknya wanita yang sedang hamil enam bulan.
Kondisi ini jelas berbeda dengan Kim Kardashian yang tubuhnya makin melar karena kehamilan. Padahal, baby bump Kate adalah salah satu penampilan yang sangat ditunggu banyak orang.
Awal kehamilan yang dijalaninya memang bukan hal mudah. Saat masih hamil muda, Kate sempat masuk rumah sakit karena morning sickness akut yang menyertai kehamilannya.
 
Bintang-Bintang Cantik Ini Menyamar Jadi Lelaki, Siapa Mereka?
Scarlett Johansson Hobi Cuci Muka Dengan Cuka!
Lepas Kawat Gigi, Gigi Niall Horan Berubah Drastis!
Hii! Artis-Artis Ini Ternyata Bukan Manusia, Tapi Vampir?
Seperti Apa Kehidupan Yang Dijalani Anak-Anak David Beckham?
Fakta di Balik Cincin Emas Angelina Jolie Terungkap!
Kesha Akui Pernah 'Bercinta' Dengan Johnny Depp
'Tolak' Kenakan Bra, Artis Hollywood Ini Pilih Pakai Selotip
Personil The Wanted Punya 'Payudara' di Hidung!
 

 

(dym/ris)

Rekomendasi
Trending