Penuh Duka, Aishwarya Rai Lepas Kepergian Sang Ayah Selamanya

Dengan wajah penuh duka, Aishwarya Rai menghadiri upacara pemakaman sang ayah tercinta, Krishnaraj Rai. Ditemani Abhishek Bachchan, Aaradhya Bachchan dan keluarga lainnya, Aishwarya terus tertunduk lesu tak percaya kini ayahnya sudah tiada. Krishnaraj meninggal dunia pada Sabtu (18/3) dan dikremasi hari ini, Rabu (23/3).

Aishwarya Rai

Aaradhya Bachchan nampaknya belum benar-benar mengerti kalau kakeknya sudah tiada. Si kecil ini memang masih kecil, belum mengerti benar tentang kematian.


Hak Cipta: Pinkvilla
4/9