7 Potret Gempi Tak Percaya Gading Marten Ada di Poster Film 'SAMPAI UJUNG DUNIA', Pangling Sebab Masih Kurus Sekali

Gempi, putri Gisella Anastasia dan Gading Marten masih terus mencuri perhatian publik meski kini sudah semakin besar. Baru-baru ini, ia mendapati poster film SAMPAI UJUNG DUNIA sebuah film yang tayang pada 2012 silam. Ia tak percaya melihat Gading di poster film itu. Berikut selengkapnya.

Gempi

Seperti yang diketahui, Gading Marten memang pernah membintangi sejumlah film salah satunya SAMPAI UJUNG DUNIA. Dalam film itu, ia beradu akting dengan Renata Kusmanto hingga Dwi Sasono.


Hak Cipta: instagram.com/gadiiing
6/7