Preskon MAIN DUKUN Diwarnai Insiden Siraman

MAIN DUKUN adalah sebuah film bergenre horor yang lagi-lagi dibuat oleh produser kawakan Shanker RS. Film berdurasi 90 menit itu mengangkat cerita mengenai kepercayaan masyarakat mengenai dukun.

Sabtu (10/5) kemarin telah diselenggarakan preskon film MAIN DUKUN di FX Senayan, Jakarta Pusat. Beberapa pemeran yang menghadiri preskon tersebut antara lain, Julia PerezAmel AlviBaby Margaretha dan Mudji Massaid.

Pada saat itu juga sempat terjadi insiden kecil antara Baby dan Amel. Penasaran? Baik, silakan simak foto-fotonya pada galeri berikut...

MAIN DUKUN

Setelah terjadinya penyiraman, tampak Shanker RS mencoba menenangkan Baby.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Muhammad Rasyad
6/10