FOTO: Aisha, Putri Cantik Duta SO7 Yang Warisi Bakat Seni Ayah

Duta, vokalis dari Sheila on 7 jarang sekali mengumbar kehidupan pribadinya untuk konsumsi publik. Seperti diketahui, pria kelahiran Yogyakarta ini menikahi model cantik Adelia Lontoh tahun 2003 silam. Hingga saat ini, keduanya telah dikaruniai 2 buah hati yang sudah tumbuh besar. Apakah kalian sudah kenal dengan anak sulung Duta yang cantik? Yuk intip fotonya bareng-bareng..

Aisha Putri Duta Sheila on 7

Tahun 2003 silam, Duta menikahi Adelia Lontoh di Tangerang. Pasangan ini sangat jauh dari gosip miring dan selalu harmonis di setiap kesempatan.


Hak Cipta: Credit: @shadjo04
1/9
Album Artis