Matt Damon di Lokasi GREEN ZONE
Diterbitkan
Matt Damon memang jago membuat film-filmnya menjadi langganan box office. Seperti film yang sedang dikerjakannya sekarang, GREEN ZONE. Kemarin (02/12), Matt terlihat sedang berada di London, Inggris, untuk syuting di sana. Thriller ini menceritakan tentang sepasang agen CIA yang berusaha mencari disembunyikannya senjata penghancur massal sementara agen asing ternyata memata-matai misi mereka.
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement