Sederet Idol K-Pop yang Dipuji Punya Visual Secantik Princess, Ada Jisoo BLACKPINK Hingga Wonyoung IVE
Diterbitkan
Kpopmap baru saja merilis daftar 9 idol K-Pop yang disebut-sebut punya visual secantik princess menurut netizen Korea. Nggak cuma sekedar cantik, nama-nama ini dianggap punya aura princess yang elegan dan berkelas. Di antaranya ada Jisoo BLACKPINK, Wonyoung IVE, Tzuyu TWICE, dan masih banyak lagi. Penasaran siapa saja mereka?
Salah satu idol K-Pop generasi 2 yang dipuja-puja karena visualnya dari dulu hingga sekarang adalah Yoona Girls Generation. Meski banyak junior baru bertebaran, Yoona dianggap memancarkan pesona kecantikan Korea yang sesungguhnya.
Hak Cipta: as tagged
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
