12 Artis Korea yang Berpacaran Paling Lama, Ada Pasangan Sukses Sampai Pelaminan di 2025

Industri hiburan Korea Selatan memang selalu penuh kejutan, terutama soal kisah asmara para selebritinya. Tak jarang, kita melihat banyak pasangan artis yang terlibat cinta lokasi, baik sesama aktor maupun pekerja di balik layar.

Meskipun banyak yang akhirnya memutuskan untuk berpisah karena berbagai alasan, tak sedikit pula yang justru berhasil mempertahankan hubungan mereka hingga bertahun-tahun lamanya, bahkan ada yang lebih dari satu dekade.

Bahkan, di tahun 2025 ini, beberapa pasangan artis Korea yang telah lama berpacaran akhirnya melangkah ke jenjang pernikahan, Nah, siapa saja sih artis Korea yang berhasil menjalin hubungan pacaran paling lama dan bahkan ada yang berakhir bahagia di pelaminan tahun ini? Yuk, simak daftar lengkapnya di bawah ini, KLovers!

Kamu juga bisa cek artikel terkini seputar dunia hiburan di Liputan6.com.

Yoon Sun Woo dan Kim Ga Eun

Pasangan Yoon Sun Woo dan Kim Ga Eun telah berpacaran selama 10 tahun dan menikah pada Oktober 2025. Mereka bertemu saat membintangi drama TV NOVEL: SINGLE-MINDED DANDELION pada tahun 2014/2015.


Hak Cipta: Instagram @yoonsxx
1/12