Bak Putri & Pangeran, Gaya Para Seleb di Seoul Drama Awards 2017
Diterbitkan
Ajang penghargaan untuk insan drama di Korea, Seoul Drama International Awards 2017, digelar pada Kamis (7/9). Sejak sore hari waktu setempat, sederan bintang top Korea sudah berjalan di atas red carpet dengan penampilan yang mempesona. Ayo lihat para artis favoritmu mulai dari Park Bo Young sampai Park Bo Gum!
Han Eun Jung adalah aktris senior yang punya body tak kalah hot dengan yang jauh lebih muda darinya. Aktris yang di Indonesia dikenal lewat perannya di Full House ini memakai gaun yang memperlihatkan lekuk tubuh indahnya.
Hak Cipta: © 10 Asia
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
