Drama Korea Vs Realita, Bikin Pandanganmu Berubah (Part 2)

Drama Korea Vs Realita, Bikin Pandanganmu Berubah (Part 2) ©istimewa

Kapanlagi.com - Sebelumnya kamu pasti sudah menonton video dari Korean Junkies bagaimana kenyataan adegan drama Korea yang jauh dari realita. Kali ini kamu bakal dibawa melihat lebih dalam lagi.
Penggemar drama Korea mana sih yang nggak menganggap pelukan dari belakang (back hug) romantis? Nyatanya, bisa jadi pria yang memeluk dari belakang malah mengagetkan dan malah dikira orang berniat jahat. Langsung intip deh video yang bakal mengubah sudut pandangmu sial drama Korea.


(Video by: Korea Junkies)

(kpl/jje)

Editor:

Ayu Srikhandi

Rekomendasi
Trending