Jang Dong Gun Main Film Internasional
Kapanlagi.com - Beberapa bintang Asia banyak yang mulai berkiprah di dunia film internasional. Satu lagi, aktor ganteng Korea Selatan, Jang Dong Gun akan ikut berperan di sebuah film thriller besutan sutradara Perancis Luc Besson.Dalam film baru ini Jang Gun akan beradu akting dengan Natalie Portman dan Milla Jovovich. Film ini bersetting di New York pada masa sekarang dan mengisahkan tentang pembunuhan berantai.Film ini sendiri didasarkan dari sebuah karya novel karya profesor Korea Selatan dan merupakan hasil kerja sama Korea - Perancis. Menurut jadwal bakal mulai pembuatan awal 2009.Â
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(cnb/erl)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
