Pakai Gaun Kembar, Deepika Adu Cantik Dengan Michelle Obama
Diterbitkan
Deepika Padukone dan Michelle Obama ©istimewa
Kapanlagi.com - Untuk kedua kalinya dalam bulan Desember ini, Deepika Padukone tertangkap kamera memakai gaun yang sama dengan seleb lain. Meski dipakai di acara yang berbeda, tapi pilihan model yang sama dengan seleb lain tetap jadi sorotan.Kali ini bintang BAJIRAO MASTANI itu memakai gaun bunga-bunga kuning hitam karya Michael Kors. Deepika memakai versi persis seperti yang dibawakan oleh model di runway.Tidak bisa dipungkiri, Deepika terlihat sangat menawan dengan gaun ini. Kecantikannya terpancar meski gaunnya bisa dibilang sangat simple dan elegan.
Deepika kembaran gaun dengan Michelle Obama. ©missmaliniTapi ternyata ada seleb lain yang sudah memakainya duluan, dan ia adalah ibu negara Amerika Serikat, Michelle Obama. Berbeda dengan Deepika, Michelle memilih gaun Michael Kors dengan versi yang lebih pendek daripada yang dipajang di runway.Michelle yang dikenal sebagai sosok yang sederhana dan elegan, terlihat sempurna dengan gaun ini. Terlebih di sisinya ada Barack Obama yang menggenggam tangannya dengan mesra.Namun kembali ke urusan fashion, Deepika dan Michelle ternyata memiliki selera yang sama. Tapi siapa yang lebih cantik pakai gaun ini? Tentukan pilihanmu di sini:[likebattle:Deepika Padukone|Michelle Obama]
Yang Ini Juga Tak Kalah Hot!!!
Deepika Padukone Bakal Main Bareng Vin Diesel di Film 'XXX'?
Deepika Ungkap Perkenalan Pertama Dengan Ranbir, Gagal Move On?
'Berdarah', Ranveer Singh dan Deepika Padukone Malah Selfie
Tak Lagi Muda, Amitabh Bachchan Naik Skuter Keliling Kota
Di Depan Awak Media, Deepika Padukone Cium Mesra Ranveer Singh
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(mis/phi)
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
More Stories
Advertisement
Advertisement
