Biaya Make Over Citra Shcolastika Semahal Berlian?
Citra Scholastika @ Foto: KapanLagi.com®
Kapanlagi.com - Selain dikenal sebagai penyanyi, finalis termuda dalam Indonesian Idol musim keenam, Scholastika Citra Kirana Wulan alias Citra Scholastika dikenal suka gonta-ganti penampilan. Untuk menunjang penampilannya yang suka gonta-ganti gaya rambut, wanita kelahiran 5 Juni 1993 juga suka mencoba make-up baru.
"Aku sebenarnya gak cuma suka ganti warna rambut, tapi yang paling mencolok memang rambut. Seiring pergantian warna rambut biasanya aku juga coba make up baru. Jadi bisa mengubah drastis penampilannya sehari-hari menjadi tampak luar biasa di atas panggung maupun di depan layar kaca," ujar Citra kepada KapanLagi.com®, Jumat (8/2).
Gosip yang beredar make up artis Citra Scholastika sangat piawai dan bisa dibilang terbaik di Indonesia. Biaya make up Citra pun sangat mahal. Benarkah?
"Aku make up profesional sama JD. Dia make up artis dari Belanda. Buat aku make up itu investasi, kalau aku tampil di panggung dan orang senang melihatku, bisa membuat orang yang nonton juga ingin mengundang aku. Walaupun mahal, istilahnya bisa buat beli berlian, ya nggak masalah," tuturnya.

Dokumen pribadi CitraCitra saat ini disibukkan dengan promosi single terbarunya yang berjudul Berlian. Lagu tersebut sekaligus menjadi soundtrack sebuah layar lebar, BERLIAN SI ETTY.
"Bersyukur lagu aku nggak cuma untuk aku nyanyikan, tapi juga untuk soundtrack jadi semakin banyak yang bisa mendengar laguku," pungkasnya.
Baca juga artikel menarik berikut ini:
Fenomena Kaos Dukungan Pembebasan Raffi Ahmad
Raffi Ahmad Pun 'Nempel' di Dada Luna Maya
Gaya Hijab Fatin Shidqia Dari Minggu ke Minggu
Ronald Steven, 'The Most Favorite Person' Untuk Agnes Monica
Mesra Dengan Agnes Monica, Siapa Ronald Steven?
Lagu Ceria, Fatin Shidqia Tampil Berwarna
Agnes monica tiba-tiba kepikiran buka proteksi akun instagramnya...
Dewi Perssik penuh sanjungan untuk pacar barunya, si 'sipit manis'...
Yuk, intip akun instagram Agnes Monica yang langsung diserbu followers!
Dhani dan Maia akrab di panggung, jadi 'sweet moment' bagi Al Ghazali...
Ciuman bibir... Hmmm... Ada apa antara Tata Liem dan Nikita Mirzani?
Nikita Mirzani berhasil bikin Tata Liem menggelora...
Parade foto kakek dan nenek bertato. Ada yang mau menyaingi mereka?
Muda dan ganteng, mereka terjun ke kancah politik di 2013 ini..
PERHATIKAN! INI UKURAN DADA NIKITA MIRZANI DARI BULAN KE BULAN...
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/uji/dew)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
