Pemotretan Ibu dan Anak, Cut Meyriska Tampil Bagaikan Malaikat Menggendong Baby Shaquille
Diterbitkan:
Cut Meyriska. Credit: Small Bites via instagram.com/cutratumeyriska diambil 7/8/2020 pukul 17.54
Kapanlagi.com - Kebahagiaan sekarang ini memang tengah menyelimuti sosok aktris cantik Cut Meyriska. Seperti yang diketahui, belum lama ini ia baru saja melahirkan anak pertamanya yang diberi nama Shaquille Kaili Danuarta.
Nah, merayakan kebahagiaan tersebut, Cut Meyriska sempat melakukan sesi pemotretan bersama dengan putranya. Istri dari Roger Danuarta itu sempat tampil bagaikan malaikat! Penasaran?
Advertisement
1. Pemotretan Ibu dan Anak
Lewat akun Instagram pribadi miliknya, Cut Meyriska mengunggah beberapa foto hasil pemotretan dirinya dengan sang anak. Kebahagiaan tampak begitu terlihat jelas di raut wajah Cut Meyriska saat berpose sambil menggendong baby Shaquille.
(Duh! Onad lagi-lagi terjerat kasus narkoba dan diamankan pihak kepolisian.)
2. Tampilan Bak Malaikat
Dalam pemotretan tersebut, Cut Meyriska tampil bagaikan malaikat. Ia mengenakan sebuah dress putih panjang dan hijab berwarna senada. Selain itu, di punggungnya juga terpasang sebuah sayap putih yang megah.
3. Kasih Sayang Ibu
Lewat bagian caption, Cut Meyriska menuliskan sebuah kisah seorang anak yang baru terlahir di dunia dengan malaikat pelindungnya yakni seorang ibu. So sweet banget ya!
Sudah Baca?
7 Adu Gaya Foto Newborn Anak Vanessa Angel dan Cut Meyriska yang Sama-Sama Ganteng Menggemaskan
Jadi Orangtua Baru, Intip 9 Potret Selebriti dengan Buah Hati Pertama - Kompak Saat Mengasuh
Momen Manis Roger Danuarta Ketiduran Sambil Pangku Sang Anak
Momen Manis Roger Danuarta Ketiduran Posisi Duduk Sambil Gendong Anak
Punya Anak Lelaki, Roger Danuarta Akan Langsung Kenalkan Star Wars
(Siapa itu Sabrina Alatas, sosok yang sedang trending dan jadi sorotan netizen.)
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
-
Event Indonesia Liputan6.com Hadirkan 'LagiDiskon' Dalam Rangka Harbolnas
