Tata Janeta - Mehdi Zati Sepakat ke Bioskop Tiap Malam Minggu
Diperbarui
Tata Janeta - Mehdi Zati © KapanLagi.com
Kapanlagi.com - Penyanyi Tata Janeta mengaku memiliki hobi yang sama dengan kekasihnya, Mehdi Zati. Lantaran sama-sama suka nonton film, mereka selalu menjadwalkan ke bioskop saat malam Minggu tiba.
Mereka komitmen untuk selalu menjalani hobi itu, walaupun saat disibukkan oleh pekerjaan.
"Setiap malam minggu kita komit nggak kerja. Walaupun kerja hanya sampai jam sekian. Setelah itu kita nonton film di bioskop," ungkap Tata di Kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Sabtu (22/2).
Tata Janeta - Mehdi Zati © KapanLagi.comBaca Juga:
Lebih lanjut Tata menceritakan awal pertemuannya dengan pria berkebangsaan Iran itu. Saat itu, Tata sedang bernyanyi di salah satu Kafe di Jakarta.
"Ketemunya di kafe waktu itu aku lagi nyanyi dan dia datang. Tadinya dia nggak tahu kalau aku penyanyi tapi akhirnya sih dia tahu. Intinya cinta bisa datang di mana saja, kapan saja, dan sama siapa saja," paparnya.
Baca Juga:
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
(kpl/tov/dar)
Editor:
Darmadi Sasongko
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
More Stories
Advertisement
Advertisement
