in partnership with Indosiar

Memiliki Anak yang Banyak Penggemarnya, Seperti Ini 8 Potret Iis Dahlia dan Sang Putra Devano Danendra

Ditulis oleh: Syifa

Penyanyi dangdut senior, Iis Dahlia selain mempunyai bakat menyanyi yang mumpuni juga diberikan kelebihan lain, yaitu memiliki putra yang sama berbakatnya dan digandrungi banyak penggemar. Pelantun lagu “Cinta Apalah Apalah” ini dikaruniai seorang anak laki-laki, yakni Devano Danendra yang kini sedang naik daun. Devano sendiri saat ini aktif manggung di berbagai acara, lho.

Kedekatan Iis Dahlia dengan Devano Danendra sering diperlihatkan di media sosialnya Iis. Ingin tahu bagaimana potret Ibu dan anak ini? Yuk simak beritanya di bawah ini!

Iis Dahlia

Sama-sama manis, Iis Dahlia dan Devano Danendra sering menghabiskan waktu bersama pada saat jadwal mereka sedang kosong. Biasanya Iis dan Devano berkumpul bersama keluarga sekadar makan-makan atau jalan-jalan ke luar kota. Mom and son goals banget ya, KLovers!


Hak Cipta: instagram.com/isdadahlia
5/8