in partnership with Indosiar

Pernikahan Siti Adira Kania Usung Konsep Modern, Aldi Bragi dan Ikke Nurjanah Beri Kebebasan Penuh

Pernikahan putri Aldi Bragi dan Ikke Nurjanah, Siti Adira Kania, dengan Adrian digelar dengan sentuhan modern yang elegan. Pasangan orang tua ini sepakat memberikan kebebasan penuh kepada anak-anak mereka untuk mewujudkan pernikahan impiannya.

Dalam acara yang berlangsung di Jakarta Pusat, Sabtu (26/7/2025), Aldi Bragi menjelaskan bahwa konsep pernikahan sepenuhnya merupakan ide kreatif dari Adira dan pasangannya. Menurutnya, anak-anak zaman sekarang memiliki visi tersendiri untuk hari bahagianya. Simak potret lengkapnya!

Pernikahan Siti Adira Kania Putri Ikke Nurjanah

Senada dengan mantan istrinya, Aldi menambahkan bahwa ia dan Ikke hanya bertugas memberikan batasan dan arahan yang baik, tanpa mencampuri detail konsep yang telah dirancang oleh Adira.


Hak Cipta: TikTok.com/apaajaboleh2012
2/7