7 Potret Rumah Mertua Selebriti yang Mewah Abis, Mulai dari Punya Kolam Renang Pribadi Hingga Luas Tanah yang Besar

Sederet selebriti ini memiliki mertua yang bisa dibilang tajir melintir. Bahkan rumah para mertua ini juga menjadi perhatian para netizen karena kemewahannya.

Siapa saja merka dan seperti apa penampakan rumah tersebut? Yuk simak selengkapnya di sini.

rumah seleb, rumah mertua seleb, rumah selebriti

Karlina Damiri adalah mertua Nikita Willy. Dirinya menjabat sebagai Konsul Kehormatan Monaco untuk Indonesia. Tak heran jika rumahnya sangat besar dan megah, bahkan di setiap ruangan terlihat bernuansa emas.


Hak Cipta: Youtube Nikita Willy Official
6/7