Ngaku Baik-Baik Saja di Sosmed, Dominique - Marshall Sidang Cerai

Usia perkawinan pasangan Dominique Diyose dengan Marshall Sastra terasa begitu singkat. Menikah sejak 16 Agustus 2014 silam, gugatan cerai sudah dilayangkan sejak 15 Oktober 2015 lalu. Kini Dominique dan Marshall pun harus menghadapi proses persidangan meski sama-sama kompak tidak hadir di sidang cerai perdana. 

dominique diyose, marshall sastra

Saat kabar cerai dan pernyataan dari Humas PN Jakarta Pusat mencuat. Marshall Sastra dan Dominique Diyose mengaku masih baik-baik saja melalui sosial media.


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Bayu Herdianto
2/10