Foto Pernikahan DJ Butterfly dengan Pria Indonesia, Penuh Cinta

DJ Butterfly baru saja melangsungkan pernikahannya dengan seorang pria Indonesia bernama Andri Tanu Wijaya. Mendadak melangsungkan pernikahan tanpa diketahui saat pacaran, DJ cantik asal Thailand itu pun ramai mendapat selamat dari para penggemarnya. Ayah dan ibu DJ Katty Butterfly juga tampak datang dari Thailand untuk menjadi saksi hari bahagia putrinya ini.

Minggu, 16 Desember 2018 10:10
DJ Butterfly

Nggak lupa kedua orangtua DJ Butterfly juga tampak menemani putrinya di hari spesial ini, jauh-jauh datang dari Thailand.


Hak Cipta: © Instagram.com/dj_kattybutterfly36/
6/7