Eza Gionino dan Meiza Aulia Coritha Jalani Sidang Perdana Perceraian
Sidang perdana perceraian antara pesinetron Eza Gionino dan Meiza Aulia Coritha digelar di Pengadilan Agama Cibinong, Kabupaten Bogor, pada Senin (22/9/2025). Keduanya hadir di sidang yang jadi kelanjutan dari gugatan cerai yang dilayangkan oleh Meiza Aulia pada 3 September 2025 melalui sistem e-court ini dengan didampingi oleh kuasa hukum masing-masing untuk menjalani agenda mediasi.
Eza Gionino tiba lebih dulu di pengadilan sekitar pukul 10.00 WIB. Tak lama berselang, pada pukul 10.25 WIB, Meiza Aulia yang akrab disapa Echa menyusul datang bersama tim kuasa hukumnya.
Baca berita lain tentang Eza Gionino di Liputan6.com yuk! Kalau bukan sekarang, KapanLagi?
Sesuai prosedur, majelis hakim mengarahkan Eza Gionino dan Meiza Aulia Coritha untuk menempuh jalur mediasi sebagai upaya perdamaian.
Hak Cipta: © KapanLagi.com/Budy Santoso
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
