10 Potret Terbaru Hyde Laruku, Tetap Ganteng dan Karismatik Meski Usianya Setengah Abad Lebih
Ditulis oleh: Lily Ariani
Nama Hideto Takarai atau Hyde Laruku pastinya sudah tidak asing di telinga penggemar musik rock Jepang. Vokalis band Laruku ini begitu disegani berkat kemampuan vokalnya. Selain itu, Hyde juga terkenal dengan penampilannya yang unik dan nyentrik.
Pernah memuncaki popularitas di tahun 90 hingga 2000-an, Hyde kini telah berusia setengah abad lebih. Meski begitu, vokalis Laruku ini tetap terlihat ganteng dan karismatik. Berikut merupakan 10 potret terbaru Hyde Laruku yang tetap ganteng meski usianya setengah abad lebih.
Di usianya yang setengah abad lebih, Hyde masih tetap bermusik. Performanya di panggung juga tetap energik. Usia sama sekali tidak mempengaruhi.
Hak Cipta: instagram.com/hydeofficial
-
Teen - Lifestyle Musik Lirik Lengkap Lagu-Lagu Terpopuler Raisa Dari Masa Ke Masa
