Gaya Para Bintang Korea FC Men Saat Terbang & Sampai di Indonesia

Hari ini, para selebritis Korea yang tergabung dalam im sepak bola artis FC Men akan melakukan pertandingan melawan Indonesia All Star. Junsu JYJ dkk pun sudah tiba di Indonesia, Jumat malam (4/10). Yuk simak gaya mereka saat menuju dan sampai di Indonesia.

FC Men

Dan inilah gaya Doojoon dan Gikwang saat berada di bandara. Mereka pakai pakaian berlapis maklum sedang musim dingin di Korea. Keduanya bahkan menutup wajah dengan masker.


Hak Cipta: © istimewa
2/9