Dari Cha Eun Woo hingga Han So Hee, Ini 7 Potret Para Bintang Korea di Teaser Webtoon 'THE VILLAINESS IS A MARIONETTE'
Ditulis Oleh: Ainuni Rahmita.
Cha Eun Woo, Han So Hee dan Lee Soo Hyuk tergabung dalam proyek webtoon 'THE VILLAINESS IS A MARIONETTE' yang merupakan adalah serial komik yang diadaptasi dari novel karya penulis Hanirim. Para bintang utama itu ditugaskan oleh Kakao Webtoon supaya mengisi trailer versi nyata untuk webtun dengan genre fantasi tersebut.
Mereka memerankan tokoh utama dalam webtoon 'THE VILLAINESS IS A MARIONETTE' dan potret mereka telah tersebar di berbagai sosial media. Visual masing-masing karakter pun dipuji oleh warganet.
Bertema kerajaan, membuat para pemain didandani dengan busana bak bangsawan. Yuk, intip potret mereka!
Bintang muda ternama, Han Soo Hee terlihat anggun menggunakan pakaian bertema kerajaan, dengan rambut digerai dan long dress berwarna merah.
Hak Cipta: (Credit: instagram.com/9ato_ent)
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
