John Abraham Gabung Kampanye Anti Rokok

Kapanlagi.com - Setelah berperan di film NO SMOKING. Sekarang John Abraham masuk daftar bintang Bollywood yang gabung dalam kampanye anti rokok.Dipelopori menteri kesehatan India, Ambumani Ramadoss, kampanye ini dimaksudkan untuk mengkampanyekan bahaya merokok bagi kaum muda. Selain John, pemain cricket MS Dhoni juga gabung dalam kampanye ini. Untuk kampanye tersebut, Dhoni dan John akan bergabung untuk membintangi iklan bareng. Beberapa pesohor India lain juga akan ikut berpartisipasi dalam kegiatan ini.   

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(apk/erl)

Rekomendasi
Trending