Penyesalan Terbesar Rio Ramadhan Usai Putus dari Kekeyi
Rio Ramadhan dan Kekeyi ©Instagram/riooramadhan/rahmawatikekeyiputricantikka23
Kapanlagi.com - Rio Ramadhan kembali buka suara tentang hubungannya dengan sang mantan kekasih, Kekeyi. Ia mengungkapkan bahwa keduanya kini dalam hubungan yang baik. Meski begitu, ia tak berniat balikan dengan pelantun lagu Keke Bukan Boneka tersebut.
"Sekarang? Baik-baik aja. Nggak, nggak ada (niat balikan)," ujar Rio dalam acara Rumpi yag diunggah di channel YouTube TRANS TV Official pada Kamis (4/6/2020).
Advertisement
1. Penyesalan Saat Pacaran
Selain itu, Rio juga secara terang-terangan menjawab pertanyaan Feni Rose sebagai host acara tersebut. Saat Feni menanyakan perihal penyesalan yang dirasakan Rio selama mengenal dan menjalin hubungan dengan Kekeyi.
Rio pun mengungkapkan bahwa dirinya tak menyesali hubungan yang ia bina dengan Kekeyi. Ia mengungkapkan bahwa tak ada hal yang disesali dari hubungan keduanya.
"Penyesalan, nggak ada sih," tuturnya.
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
2. Penyesalan Setelah Putus
Meski begitu, Rio mengaku ada hal yang ia sesali dari kandasnya hubungan mereka. Ia mengungkapkan bahwa ia menyesal karena tak bisa melakukan hal-hal lucu bersama sang mantan.
"Nggak bisa ngelakuin hal-hal yang lucu lagi sama dia sih. Contohnya kayak bercanda-bercanda sama dia," imbuhnya.
Simak Berita Menarik Lainnya!
Lagu Keke Bukan Boneka Viral, Rio Ramadhan Mau Bikin Lagu Balasan untuk Kekeyi
Bertengkar Hebat Sama Mikko, Kekeyi Kembali Follow Rio Ramadhan
Rio Ramadhan: Kekeyi Dihasut Sama Cowok Itu! 0 Komentar
Terinspirasi Sang Mantan, Rio Ramadhan Bakal Rilis Lagu 'Kekeyi Jadikan Aku Bonekamu'
Sebut Lagu 'Keke Bukan Boneka' Memang Plagiat, Mikko: Dia Tahu Makanya Liriknya Diganti
(Di tengah kondisi kesehatan yang jadi sorotan, Fahmi Bo resmi nikah lagi dengan mantan istrinya.)
Berita Foto
(kpl/sep)
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
