Ussy Sulistiawaty Kembali Berbagi Rezeki di Bulan Ramadan
Diterbitkan:
Ussy Sulistiawaty © KapanLagi.com®/ Budy Santoso
Kapanlagi.com - Di bulan Ramadan, artis cantik Ussy Sulistiawaty tetap disibukkan dengan dunia keartisan. Seperti beberapa waktu lalu saat ia tampil menyanyi dalam sebuah talkshow.
"Hengki Kawilarang ini baju lebaran tahun lalu. Aku nyanyi dan isi talkshow," ujar Ussy saat dijumpai di Senayan City, Jakarta Pusat, Kamis (23/6).
Tak hanya sibuk mengambil tawaran job, Ussy juga memiliki sederet kegiatan positif. Salah satunya adalah dengan berbagi kepada yang membutuhkan bersama dengan teman-temannya.
Ussy berbagi di bulan Ramadan © KapanLagi.com®/ Muhammad Akrom Sukarya"Yang bikin itu teman aku. Ini sudah tahun ke enam uangnya juga dari teman semua. Kita nggak cuma arisan tapi juga acara-acara kayak gini. Ini keenam kalinya," lanjutnya.
Kegiatan berbagi sepertinya sudah menjadi 'rutinitas' bagi Ussy. Diakuinya, hal tersebut dilakukan semata-mata demi kebaikan bersama.
"Katanya semuanya berkali2 lipat. Kalau ramadhan tuh kayaknya kita maruk karena mau dapet banyak pahala," pungkasnya.
Advertisement
Jangan Lewatkan!!!
Beli Rumah Baru Yang Lebih Besar, Ussy dan Andhika Siap Pindahan
Ramadan, Ussy Sulistiawaty Ajak Anak Berbagi Dengan Sesama
9 Tahun Jalin Hubungan, Andhika Tulis Pesan Menyentuh Untuk Ussy
Puluhan - Ratusan Juta, Intip Harga Party Anak-Anak Selebriti
[VIDEO] Temani Ussy Sulistiawaty Ngaji, Elea Nangis Tersedu-Sedu
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
(kpl/aal/pit)
Sahal Fadhli
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
