Wika Salim Foto Pakai Seragam SMA, Netizen Ramai-ramai Berikan Pujian
Wika Salim (credit: instagram.com/wikasalim)
Kapanlagi.com - Pedangdut Wika Salim terkenal punya paras yang ayu. Berulang kali ia mendapatkan pujian netizen karena penampilan cantiknya. Bahkan baru-baru ini Wika sukses membuat followersnya kagum melihat potret dirinya saat memakai seragam sekolah.
"Selamat siang kakak kelas, yuk sekolah," tulis Wika dalam unggahannya, Selasa (26/11).
Salah seorang rekannya pun langsung mengomentari penampilan Wika ini. "Adek kelas kayak gini yang modelan sering dilabrak kakak kelas," tuturnya. Yang menarik, Wika justru membalas komentar tersebut dengan sebuah kalimat lucu.
Advertisement
"Tapi kakak kelas pada sayang aku semua nggak ada yang tega labrak aku," tulis Wika.
1. Masih Cocok Pakai Seragam
Melihat Wika Salim pamer foto memakai seragam SMA, nggak sedikit netizen yang memuji kecantikannya. Banyak pula yang menyebut kalau Wika masih cocok mengenakan seragam sekolah. Beberapa orang pun mengaku tak keberatan dan senang jika punya kakak atau adik kelas seperti Wika Salim.
Selama ini Wika memang jadi salah satu publik figur yang gemar membuat postingan dengan caption lucu hingga gombalan. Bahkan Ariel NOAH pernah jadi sasaran rayuan maut Wika beberapa waktu lalu.
Kalau menurut KLovers, gimana nih penampilan Wika?ÂÂÂView this post on InstagramSelamat siang kakak kelas ???????????? Yuk sekolah ???? - - - - ???? @sisil_risya
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
2. Pernah Dikira Nggak Punya Kerjaan
Berusaha meninggalkan kesan ramah pada fans, siapa sangka kalau Wika justru pernah dikira tak punya pekerjaan karena dianggap terlalu sering beraktivitas di sosmed. Gara-gara hal itu ia bahkan sempat dibuat bingung meladeni kemauan netizen.
"Netijen: Gue balesin komen dibilang nggak ada kerjaan. Gue nggak balesin dibilang sombong. Elu maunya apa dah?" tutur Wika dalam sebuah unggahan instagram story-nya belum lama ini.
Sudah Baca yang Ini Belum?
Gara-gara Sosmed, Wika Salim Sempat Dikira Nggak Punya Kerjaan - Sombong
Sering Dikhianati Orang Terdekat, Wika Salim Mengaku Alami Krisis Kepercayaan
Beri Rayuan Gombal, Wika Salim Curi Kesempatan Pegang Tangan Ariel NOAH
Gara-gara Tulis Rayuan Romantis, Wika Salim Didoakan Jadian dengan Ariel NOAH
Wika Salim Buka Suara Soal Dugaan Penipuan yang Menimpa Dirinya
(Di tengah kondisi kesehatan yang jadi sorotan, Fahmi Bo resmi nikah lagi dengan mantan istrinya.)
(kpl/lou)
Louvina Gita
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
