8 Fakta Uchiha Shisui Dalam Serial 'NARUTO' yang Jarang Diketahui, Kematian yang Misterius - Paling Ditakuti karena Punya Kemampuan Ini

Shisui adalah karakter yang sangat dihormati dan memainkan peran penting dalam sejarah Klan Uchiha serta Konoha. Meski kehadirannya sering dilewatkan, Shisui memiliki kemampuan yang ditakuti desa lain.

Uchiha Shisui

Meskipun Shisui adalah bagian dari Klan Uchiha, loyalitasnya kepada Hokage dan Konoha tidak tergoyahkan. Dia selalu mengutamakan kedamaian desa dan mencoba menghentikan Uchiha dari melakukan kudeta terhadap desa.


Hak Cipta: Istimewa
7/8