8 Potret Jennifer Bachdim Naik Becak, sang Suami Sendiri yang Mengemudikannya

Jennifer Bachdim kembali mencuri perhatian netizen dengan momen serunya saat berada di Yogyakarta. Kali ini, ia menikmati pengalaman unik naik becak bersama sang suami, Irfan Bachdim.

Becak yang dinaiki Jennifer pun dikayuh langsung oleh Irfan, menciptakan momen romantis yang menghibur banyak orang. Nah, seperti apa momen Jennifer Bachdim naik becak?

Jumat, 28 Februari 2025 20:35
Potret Jennifer Bachdim Naik Becak

Jennifer dan Irfan tak hanya sekadar naik becak, tetapi juga menampilkan gimmick lucu. Jennifer benar-benar berpura-pura seperti penumpang, sementara Irfan seolah tukang becak sungguhan.


Hak Cipta: Instagram.com/jenniferbachdim
5/8