Inara Rusli Jawab soal Kasus 'Illegal Access' Hingga Masalah Gadaikan Mobil Mewah

Di tengah proses pencabutan laporan terhadap Insanul Fahmi, Inara Rusli juga dihadapkan pada pertanyaan mengenai kasus illegal access yang menyeret namanya sebagai tersangka. Menanggapi hal tersebut, Inara memilih untuk bersikap hati-hati.

Ia menyatakan tidak mau terlalu dalam mencampuri ranah yang menjadi kewenangan penyidik kepolisian. Inara menyerahkan sepenuhnya nasib status hukumnya dalam kasus tersebut kepada pihak berwajib.

Akses artikel seputar Inara Rusli di Liputan6.com.

Penampilan Inara Rusli Saat ke Polda Metro Jaya

"Saya cuma menjalankan apa yang sudah menjadi keputusan MA saja," tambah Inara Rusli dengan tenang.


Hak Cipta: KapanLagi. com/Budy Santoso
6/7