9 Momen Kejutan Ruben Onsu Untuk Sarwendah di Ulang Tahun Pernikahan ke-6

Pasangan Ruben Onsu dan Sarwendah baru saja merayakan ulang tahun pernikahan mereka yang ke-6. Sebagai perayaan, Ruben pun memberikan kejutan spesial untuk istri tercintanya itu.

Nah, seperti apa sih momen kejutan Ruben Onsu untuk Sarwendah di ulang tahun pernikahan mereka? Yuk, intip fotonya di sini!

Ruben Onsu dan Sarwendah

Sarwendah membacakan buku cerita bergambar untuk semua anak-anak yang ada di dalam ruangan.


Hak Cipta: ©instagram.com/sarwendah29
6/9