Bakti Sosial Telkomsel

Band Naif memang selalu unik dalam setiap konsernya. Begitu juga saat mereka mengadakan konser di Lapangan Rampal, Malang, Sabtu (4/8) sore, saat menjadi bintang tamu dalam acara 'Simpatizone: Ekstra Berbagi'. Namun, selain konser, grup musik yang mengusung warna musik tahun 1970-an ini juga melakukan bakti sosial sebagai bagian dari acara yang diadakan salah satu provider kartu selular GSM terbesar di Indonesia itu. (boo)

naif

Konser Naif di Lapangan Rampal Malang, Sabtu (4/8), dalam acara 'Simpatizone: Ekstra Berbagi'


Hak Cipta: kapanlagi.com/boo
1/20
Berita Terkait
Album Artis