Kini Berusia 58 Tahun, 8 Potret Ongky Alexander yang Saat Tampil Bergaya Mas Boy Lagi - Awet Muda & Berkharisma

Pernikahan Sasqia putri Ongky Alexander kini tengah rami jadi topik pembahasan netizen. Momen tersebut sekaligus membuat pemeran Mas Boy tersebut banyak dibicarakan.

Di usianya yang kini sudah 58 tahun, Ongky tetap pancarkan kharismanya, terutama dalam visual yang satu ini.

Ongky Alexander

Perannya sebagai Mas Boy rupanya melekat pada Ongky Alexander hingga saat ini. 


Hak Cipta: instagram.com/ongkyalexander.official
1/8
Album Artis