Dunia Harry Potter Ekspansi Universal Orlando

Akhirnya! Setelah banyak permintaan datang, Universal Orlando, Florida, bersiap hadirkan dunia sihir Harry Potter ke Hollywood musim panas tahun ini. Tidak main-main, wahana yang saat ini tengah dibangun akan dibuat semirip mungkin dengan aslinya. Penasaran bakal seperti apa? Intip yuk bocoran tempat-tempat apa saja yang bakal nongol!

Harry Potter

Kalian nanti bisa narsis ria di King's Cross Station.


Hak Cipta: universalorlando.com
7/8