Poster Teaser SNOW WHITE AND THE HUNTSMAN

Bukan zamannya dongeng yang lucu, penuh warna dan ceria. Dongeng-dongeng yang kita dengarkan saat kecil kini berubah menjadi lebih kelam dan realistis. Seperti yang terjadi pada dongeng Putri Salju dalam SNOW WHITE & THE HUNTSMAN.

Snow White And The Huntsman

Putri Salju (Kristen Stewart) kali ini tak ingin mengenakan gaun putih yang indah. Ia memilih baju zirah, pedang, dan tameng karena ia ingin ikut berperang.


Hak Cipta: Collider.com
1/3