8 Potret Gaya Rambut Pendek Jeonghan SEVENTEEN yang Bikin Carat Klepek-Klepek: Aura Abangnya Aur-auran!
Jeonghan SEVENTEEN selalu berhasil mencuri perhatian dengan gaya dan pesonanya yang tak terbantahkan. Dari penampilannya yang playful hingga aura dewasa yang terpancar dalam berbagai kesempatan, ia mampu membuat penggemar terpesona di setiap momen. Terlebih lagi, dengan berbagai gaya rambut yang dikenakannya, termasuk potongan pendek yang selalu berhasil memikat hati Carat. Siap jatuh cinta lagi dan lagi sama Jeonghan waktu rambut pendek?
Dikenal sering mengerjai member SEVENTEEN, Jeonghan memang memiliki wajah yang sangat playful, terutama saat ia tampil dengan rambut pendek yang ditata dengan curtain bangs. Pesona gantengnya benar-benar menembus layar, membuat penggemar sulit untuk tidak terpikat!
Hak Cipta: instagram.com/jeonghaniyoo_n
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
