GMMTV baru saja mengumumkan series terbaru mereka di tahun 2022. Para pemainnya hingga judul series pun telah dinanti-nantikan oleh para fans.
Salah satunya series ASTROPHILE yang dibintangi Bright Vachirawit dan Mai Davika. Kedua selebriti top Thailand ini nampak serasi dan menjadi pusat perhatian.
Sebelumnya, sempat dibicarakan kalau Bright Vachirawit akan beradu akting dengan aktris top, Mai Davika.