Novel 'FIFTY SHADES OF GREY' Terjual 100 Juta Eksemplar
Diterbitkan:
dok. Entertainment Weekly
Kapanlagi.com - FIFTY SHADES OF GREY, novel erotis karya penulis EL James hingga saat ini telah dibaca oleh jutaan orang di penjuru dunia. Trilogi novel tersebut yang diterbitkan oleh Vintage Books telah terjual sebanyak lebih dari 100 juta eksemplar.Lebih dari 27 juta eksemplar terjual di Inggris dan negara persemakmurannya. Jumlah tersebut ditambah dengan 1 juta eksemplar masing-masing di Spanyol, Prancis, Jerman, Brazil, dan Belanda.
Novel pertama James yang dirilis tahun 2011 lalu ini juga terjual sebanyak 25 juta eksemplar di Amerika Serikat, baik dalam bentuk cetak maupun e-Book. Lantaran menjadi novel best seller, film ini menarik minat studio film untuk mengangkatnya menjadi film layar lebar. Film adaptasinya akan diputar di Amerika Serikat pada 15 Februari tahun depan.Kisah erotis tersebut akan dihidupkan oleh akting para pemain muda seperti Jamie Dornan (ONCE UPON A TIME) akan memerankan Christian Grey, sedangkan Dakota Johnson (THE FALL) akan memerankan Anastasia Steele. Di awal bulan ini, shooting di Vancouver dikabarkan telah usai.
Berita Menarik Untukmu
Para Pemenang Oscar Ini Justru Menyimpan Piala Dengan Aneh
4 Kisah Fantasi Romantis Yang Membantumu Move On Dari 'TWILIGHT'
Iklan Alat Kontrasepsi & Iklan Lainnya Yang Lucu Dan Menggelitik
Foto-Foto Terakhir Para Tokoh Dunia Sebelum Mereka Meninggal
Kelakuan Orang Tua Zaman Sekarang, Gokil Banget
8 Dokumenter Menguak Kisah Mengerikan, Dijamin Menghantuimu
Kucing Sosialita Dengan Gaya Hidup Mahal
(Duh! Onad lagi-lagi terjerat kasus narkoba dan diamankan pihak kepolisian.)
(kpl/dka)
Mahardi Eka Putra
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
