Beredar Boneka Barbie Katniss Everdeen 'THE HUNGER GAMES'!
Diterbitkan
Katniss Everdeen yang diperankan Jennifer Lawrence dalam 'THE HUNGER GAMES'. ©ew.com
Kapanlagi.com - Terkadang kesuksesan sebuah film bisa melahirkan keuntungan bagi beberapa orang yang bisa membaca pasar. Hal itulah yang dilakukan oleh The Barbie Collector.
Baru-baru ini pihak Barbie mengkonfirmasi telah menjual koleksi terbaru berdasar karakter Katniss Everdeen dalam film THE HUNGER GAMES. Hal itu mereka lakukan karena sosok Katniss memiliki ciri khas tersendiri dan pasti banyak anak-anak menyukainya.

Foto: The Barbie Collector
Advertisement
Boneka tersebut memakai kostum yang dipakai oleh Katniss dalam film. Sebut saja jaket dengan lengkap dengan pin mockingjay serta panah lengkap dengan busurnya.
THE HUNGER GAMES sendiri adalah film yang hingga saat ini sudah menduduki puncak box office selama tiga minggu berturut. Dibintangi oleh Jennifer Lawrence, Liam Hemsworth dan Josh Hutcherson.
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
Berita Foto
(lat/abs)
Oleh
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
More Stories
Advertisement
Advertisement
