DJ Bravy Putus dari Erika Carlina, Akui Selingkuh dengan Perempuan Lain

Kabar putusnya hubungan DJ Bravy dengan Erika Carlina ternyata bukanlah isapan jempol belaka. Pun dengan kabar perselingkuhan Bravy dengan perempuan lain, kini diakui dengan gamblang oleh sang DJ.

Baca berita DJ Bravy lainnya di Liputan6.com.

Erika Carlina dilamar DJ Bravy

Bravy mengungkap bahwa mereka mulai bertengkar soal perselingkuhan itu pada 22 Oktober. Hanya selang beberapa hari setelah Bravy melamar Erika di atas panggung konser Pestapora di Jakarta.


Hak Cipta: instagram.com/bravyson.vconk
5/7