Bak Dongeng! Resepsi Kevin Sanjaya dan Valencia Tanoe Digelar di Kastil Mewah, Pesta Kembang Api Megah

Rangkaian pesta pernikahan Kevin Sanjaya dengan Valencia Tanoe berlanjut ke malam resepsi. Untuk acara ini, mereka menyewa kastil Chateau de Vaux le Vicomte yang harga sewanya kurang lebih Rp 820 juta.

Tidak hanya itu, Valencia dan Kevin juga menggelar pesta kembang api super megah. Pernikahan mereka benar-benar bak di negeri dongeng, indah dan sangat mewah.

Kevin Sanjaya - Valencia Tanoe

Khusus untuk pernikahan Valencia Tanoe dan Kevin Sanjaya, kastil Chateau de Vaux le Vicomte dihias dengan lampu nan indah. Membuat bangunan bersejarah ini makin terlihat megah.


Hak Cipta: instagram.com/audreyparisphoto
1/10