Ke Manchester, Irvan Farhad Bertemu Fellaini & Michael Carrick

Setelah berbulan madu ke Korea Selatan, aktor Irvan Farhad baru-baru ini kembali menjalani perjalanan ke luar negeri. Bersama istrinya yaitu Hamidah Rachmayanti, Irvan tampak berjalan-jalan di Inggris. Menariknya saat berkunjung ke kota Manchester ia sempat bertemu sejumlah pemain MU.

irvan farhad, michael carrick

Irvan Farhad sempat bercakap dengan sejumlah pemain Manchester United dan meminta foto. Menariknya ketika bertemu Fellaini, pemain bintang tersebut yang lebih dahulu menyapanya.


Hak Cipta: instagram.com/defarhad+hamidahrachmayanti
1/7
Album Artis