Nana Mirdad dan Keluarga Liburan ke New Zealand, Seru Main Salju
Nana Mirdad dan Andrew White bisa dibilang pasangan dan keluarga yang harmonis banget! Jika biasanya di Instagram mereka pamerkan keakraban keluarga di rumah, kali ini agaknya berbeda. Pasalnya mereka lagi liburan ke New Zealand!
Ya, mulai dari nikmati pemandangan alam yang super duper epic bersama sampai seru-seruan main salju mereka lakoni. Nah, seperti apa sih keakraban mereka kali ini? Simak yuk!
Pemandangan super duper epic di Queenstown, New Zealand ini bikin siapapun berdecak kagum. Di sana Nana dan keluarga betul-betul habiskan quality time.
Hak Cipta: instagram.com/andrew.white._
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
