Detail Surprise Dari Kanye West Untuk Ultah Kim Kardashian, Indah

Usia Kim Kardashian genap menjadi 35 tahun tepat pada hari Rabu (21/10) kemarin. Selain dapat ucapan dari orang-orang tercinta dan para penggemarnya, ibu satu anak ini juga mendapatkan kejutan dari sang suami. Apa itu? Yuk intip detailnya!

Jumat, 23 Oktober 2015 07:30
Ulang Tahun Kim Kardashian

Kourtney juga terlihat hadir dalam pesta kejutan itu dengan dress hitam. Namun sayang, Khloe tak terlihat hadir di sana lantaran tengah berada di rumah sakit menemani Lamar Odom.


Hak Cipta: © Splashnews.com
10/12