Balita Sosialita! Sederet Anak Seleb Dunia Ini Sudah Punya Mobil

Punya orangtua yang bergelimang harta, membuat balita mungil nan menggemaskan ini punya kehidupan layaknya sosialita sejak kecil. Bahkan,  di usia yang masih anak-anak, mereka sudah punya mobil mini. Siapa saja mereka?

Kamis, 03 Desember 2015 15:08
Anak Seleb Yang Punya Mobil

Berpose dengan sang bunda, anak Fergie ini tampil bak seorang rockstar yang tengah mengendarai mobil Ferarri.


Hak Cipta: © Instagram.com/fergie
5/11