Sederet Anime Dengan Plot Yang Sangat Mirip Satu Sama Lain

Film animasi buatan Jepang atau yang biasa disebut anime selalu punya tempat di hati para pecinta film dunia. Hingga saat ini jumlah anime yang sudah rilis sudah tak bisa dihitung lagi karena saking banyaknya. dan dari jumlah itu, pasti ada beberapa yang ceritanya mirip satu sama lain. Nah, setelah ditelusuri, bahkan di antara itu ada judul-judul super populer di dunia anime loh. Apa saja? Yuk simak daftarnya...

Sword Art Online dan BTOOOM!

Sword Art Online dan BTOOOM! bercerita tentang seorang gamer yang di dunia nyata tak punya banyak teman. Mereka lalu terjebak di dunia online yang mereka mainkan. Bahkan keduanya harus siap mati ketika berada dalam game-nya tersebut.


Hak Cipta: Ā© Orzzzz
7/8