Krystal f(x) Pamer Pesona Chic di Pemotretan Madame Figaro China
Krystal fx atau Krystal Jung merupakan sosok Idol serta aktris yang sering kali menarik perhatian publik lewat visual cantiknya yang mempesona. Selain itu, adik dari Jessica Jung tersebut juga dikenal memiliki gaya berbusana yang chic dan stylish. Nah, belum ini, Krystal sempat melakukan sesi pemotretan bareng majalah Madame Figaro China dan pamerkan penampilan kecenya. Penasaran seperti apa?
Sabtu, 08 Desember 2018 16:01
Memiliki visual yang mempesona, dari mana pun angle-nya, bintang Korea satu ini tetap begitu kece. Sama halnya saat salah satu sesi pemotretan diambil dari atas. Dengan tatapan mata tajam, Krystal tampak makin gorgeous!
Hak Cipta: Credit: Madame Figaro China
Batik Raya Indonesia
-
Fashion Selebriti Indonesia Potret Cantik Syahnaz Sadiqah Pakai Batik, Pancarkan Pesona Istri Pejabat
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement