Ini Tanggapan Jupe Soal Rumor Suap Hakim Agung
Diterbitkan:
@KapanLagi.com
Kapanlagi.com - Dikabarkan memberi suap kepada tiga orang Hakim Agung membuat nama Julia Perez kembali mencuat di kasusnya dengan Dewi Perssik. Namun Jupe santai menanggapi masalah tersebut.Tunangan Gaston Castano itu dengan nada bercanda malah menantang, akan ada gosip apalagi setelah ini. Apakah akan beredar gosip bahwa ia sedang selingkuh dengan Presiden?
Stay coollll with all gosip what next? Selingkuh dengan presiden? Yeahhhhh @ CT Corp. Business District http://t.co/VFwgsTXoJx
— JUPE (@juliaperrez) February 19, 2014
Jupe juga menyatakan bahwa sebaiknya orang lain tidak ikut campur dengan masalahnya, karena mereka tidak tahu di mana duduk perkara yang sebenarnya.
Don't judge a situation you've never been in.”
— JUPE (@juliaperrez) February 19, 2014Jupe pun mengelak dari tudingan bahwa ia sudah menyuap tiga orang Hakim Agung dengan nilai Rp 700 juta. Saat ini ia sudah melaporkan kepada polisi atas kasus ini. Bagaimana kelanjutannya? Kita tunggu saja perkembangan selanjutnya.
Advertisement
Yang Ini Juga Tak kalah HOT !!!
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
(kpl/phi)
Wulan Noviarina Anggraini
Advertisement
