NCT 2020: SM Rilis Teaser Image Yuta, Jaehyun, Xiaojun, Renjun, dan Haechan Jadi Bahan Pembicaraan!
Diterbitkan:
Haechan - Jaehyun - Renjun NCT. Credit: SM Entertainment
Kapanlagi.com - Kehadiran 23 member NCT dengan project NCT 2020 memang sudah dinanti-nantikan oleh para penggemar. Seperti yang diketahui, grup K-Pop dari SM Entertainment itu akan merilis album bertajuk RESONANCE.
Nah, sebagai awal mula, agensi terbesar di Korea tersebut pun merilis sederer teaser image dari masing-masing anggota NCT. Kali ini giliran siapa ya?
Advertisement
1. Yuta, Jaehyun, Xiaojun, Renjun, dan Haechan
NCT merilis teaser image dari 23 anggota NCT sebelum perilisan album terbaru mereka. Teaser image YUTA, JAEHYUN, XIAOJUN, RENJUN, dan HAECHAN yang dirilis pada tanggal 1 Oktober 2020 melalui akun media sosial NCT berhasil menarik perhatian dengan visual dan karisma yang diperlihatkan.
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
2. Album NCT 2020
Album 'NCT - The 2nd Album RESONANCE Pt.1' akan dirilis pada tanggal 12 Oktober 2020 melalui berbagai situs musik. Album fisik dari album tersebut juga akan dirilis pada tanggal yang sama.
3. 23 Member Berpartisipasi
Album ini diharapkan dapat menarik banyak perhatian dari penggemar di seluruh dunia dengan partisipasi dari 23 anggota NCT dan berbagai warna musik yang menunjukkan pesona NCT 127, NCT DREAM, WayV, serta NCT U.
Sudah Baca?
7 Fakta Menarik Taeil NCT, Main Vocal yang Pernah Belajar Seni Bela Diri - Jago Main Alat Musik
Untuk Kedua Kalinya, SuperM Tampil di 'Music Station' Program Musik Terkenal di Jepang
NCT 2020: SM Rilis Teaser Image Taeil, Johnny, Kun, Lucas, Hendery dan Jisung
Kombinasi Anggota yang Bervariasi - Musik Berbagai Genre Jadi Daya Tarik Album 'NCT - The 2nd Album RESONANCE Pt.1'
'Make A Wish' dan 'From Home', Title Track Album 'NCT - The 2nd Album RESONANCE Pt.1' yang Punya Nuansa Berbeda
(Ramai kabar perceraian dengan Raisa, Hamish Daud sebut tudingan selingkuh itu fitnah.)
(kpl/ssm)
Gogor Subyakto
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
